Selasa, 19 Juli 2011

Anime Holy Knight diumumkan


 
Mangaka Maya Miyazaki telah mengungkapkan bahwa manga petualangan supranaturalnya saat ini, Holy Knight, akan diadaptasi dalam bentuk OVA. Anime ini akan menjadi karya debut dari studio produksi anime Cammot. Seperti yang dikutip megindo.net dari www.animenation.net, kisah dari manga ini bertutur tentang seorang remaja laki-laki yang mempelajari bahwa ia sebenarnya adalah penerus keluarga pemburu vampir

0 komentar:

Posting Komentar

You can replace this text by going to "Layout" and then "Page Elements" section. Edit " About "